Jumat, 02 April 2010

Kelinci Harus Minum

Kelinci mengkonsumsi air sehari-hari adalah sekitar 10% dari berat badan (kecuali dalam kondisi kelinci menyusui akan mengkonsumsi lebih dari 1 liter per hari jadi hanya dengan hanya mengandalkan kandungan air dari hijauan atau umbian adalah sangat tidak mencukupi. Jika menggunakan botol agar untuk memeriksa botol apakah bocor, mampet atau menetes sehingga kelihatannya botol minum kelinci sudah di minum. Ada juga pemberian air minum kelinci yang menggunakan sebuah mangkuk minum (dari batok kelapa) dan ada juga kelinci yang menolak untuk minum dari botol dan mengalami dehidrasi, sehingga sangat penting untuk memeriksa bahwa setiap kelinci baru minum secara memadai. Air minum bagi kelinci adalah kebutuhan paling vital baik untuk segala umur kelinci karena disamping membantu proses pencernaan, mencegah sembelit (konstipasi) juga dehidrasi dan dihampir semua makhluk hidup memerlukan air minum, tentu saja air minum yang sehat. Air minum yang sehat tidaklah menyebabkan diare/mencret bahkan justru sebaliknya. http://perkelincian.wordpress.com/ A rabbit that is used to a drinking bowl may refuse to drink from a bottle and become dehydrated, so it is important to check that any new rabbit is drinking adequately.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.